Seleksi Mandiri UI 2023

by | May 21, 2023 | Berita, Universitas

Seleksi Mandiri UI – Bagi calon mahasiswa yang memilih Universitas Indonesia (UI) sebagai kampus tujuan, UI telah merilis jadwal pendaftaran jalur mandiri tahun 2023.

Untuk jalur mandiri, UI menyediakan kuota calon mahasiswa baru sebesar 50 persen dari seluruh daya tampung untuk tahun akademik 2023.

Beberapa jalur yang dibuka untuk seleksi jalur mandiri UI, yakni SIMAK UI untuk jenjang S1, Vokasi, Kelas Internasional, dan RPL, Prestasi dan Pemerataan Kesempatan Belajar (PPKB) untuk jenjang Sarjana dan Vokasi, dan Talent Scouting (TS) untuk S1 Kelas Internasional

1. PPKB UI 2023

Pendaftaran: 22 Mei-22 Juni 2023

Pengumuman: 3 Juli 2023.

2. SIMAK UI untuk S1 dan Vokasi

Pendaftaran: 5 Juni-6 Juli 2023

Ujian Seleksi: 9 Juli 2023

Pengumuman: 21 Juli 2023.

3. SIMAK KKI UI untuk S1 Kelas Internasional

Pendaftaran: 22 Mei-22 Juni 2023

Ujian Seleksi: 25 Juni 2023

Pengumuman: 5 Juli 2023.

4. SIMAK UI untuk RPL

Pendaftaran: 19 Mei-22 Juni 2023

Ujian Seleksi: 25 Juni 2023

Pengumuman: 5 Juli 2023.

BIC – Brawijaya Intensive Centre, adalah bimbingan belajar dengan program belajar Untuk kelas 12 dan Alumni persiapan masuk Perguruan Tinggi melalui jalur ujian SNBT, ujian Mandiri PTN/PTS favorit dan Sekolah Kedinasan. Ada dua pilihan kelas yang dapat kamu ikuti, Kelas Online dan Kelas Offline.
BIC“Your Future For Success”

Bagaimana Cara Cek Akreditasi Universitas dan Program Studi?

Bagaimana Cara Cek Akreditasi Universitas dan Program Studi?

Dalam era globalisasi ini, memilih universitas yang berkualitas adalah langkah penting dalam meraih pendidikan yang baik dan masa depan yang cerah. Namun, dengan banyaknya pilihan universitas yang tersedia, bagaimana kita dapat memastikan bahwa institusi yang kita pilih memiliki standar pendidikan yang tinggi dan diakui secara resmi?